Minggu, 10 Juni 2018

Berbagai penyakit yang menyarang koi dan cara mengobatannya

Berbagai penyakit yang menyarang koi dan cara mengobatannya

Ikan koi, image: www.koifishcareinformation.comIkan koi adalah ikan hias yang dinikmati karena keindahan warna tubuhnya. Oleh karena itu, penyakit yang umumnya menyerang ikan koi dapat merusak keindahan warnanya. Simak paparan artikel Macam macam jenis ikan koi untuk mengetahui begitu banyaknya variasi warna yang indah dari ikan koi.
Kita ketahui bersama, meskipun sebenarnya memelihara ikan koi itu mudah, tetapi menjaga keindahan warna tubuh ikan koi, sekaligus membudidayakannya, adalah pekerjaan yang tidak.

Macam pakan Koi dan Tips Pemberian pakan

Macam pakan Koi dan Tips Pemberian pakan

makanan-ikan-koiJenis makanan ikan koi yang bagus haruslah memenuhi kebutuhan gizinya. Perubahan suhu yang tidak menentu menjadi salah satu penyebab ikan koi memerlukan asupan gizi yang berimbang.
Ikan koi bersifat omnivora, sehingga dapat makan tumbuhan juga hewan kecil.

Macam Macam Jenis Ikan Koi

Macam Macam Jenis Ikan Koi

Hasil gambar untuk macam macam ikan koiIkan koi merupakan salah satu jenis ikan hias air tawar yang populer, baik di Indonesia maupun di dunia. Ikan ini berasal dari Jepang dan pada awalnya, ikan ini merupakan ikan yang digunakan untuk konsumsi. Namun, seiring berjalannya waktu, ikan ini berkembangbiak dan mempunyai banyak variasi. Variasi-variasi yang muncul memiliki keindahan dan keunikan masing-masing di bagian sisiknya. Oleh karena itu, ikan ini dimanfaatkan untuk ikan hias. Untuk mengetahui apa saja jenis ikan koi, berikut ini beberapa jenis ikan koi beserta gambar ikan koi.


Sejarah Ikan Koi

Sejarah Ikan Koi

Sejarah Koi dari Cina sampai Indonesia.
Banyak orang yang berpikiran asal mula ikan Karper atau lebih akrabnya ikan Koi berasal dari jepang apakah benar begitu ? , Sebenarnya ada beberapa legenda ikan Koi yang pertama legenda dari jepang dan yang ke dua legenda dari cina dan simak ceritanya dibawah ini 

Jumat, 08 Juni 2018

Cara Membuat Kolam Koi

Cara Membuat Kolam Koi

Berbeda dengan koiam untuk membudidayakan ikan konsumsi, kolam koi di taman, tidak perlu di-ukur elevasinya. Kolam koi bisa dibuat seluruhnya di bawah permukaan tanah, di atas permukaan ta-nah, atau kombinasi. Tidak seperti kolam ikan konsumsi yang harus kombinasi. Ada kalanya kita perlu membuat kolam koi yang seluruhnya berada di atas tanah, karena lokasinya di samping rumah yang biasa untuk lalu-lalang orang. Kolam seperti ini tentu akan cepat kotor Jika seluruhnya di bawah permukaan tanah, maka kita ambil bentuk yang me-nonjol. Suatu saat mungkin orang ingin membangun kolam yang cukup luas pada areal taman yang sudah jadi, maka akan kelihatan kurang menarik apabila kolam ini terlalu menonjol sehingga menutupi kein-dahan bagian taman yang lain. Dalam hal ini kolam yang seluruhnya berada di bawah permukaan tanah lebih disukai. Dan tidak jarang mereka menghendaki kolam yang lebih dalam   di sudut pekarangan (tamannya), sehingga mereka memendam sebagian kolamnya di dalam tanah dan sebagian lagi menonjol ke permukaan tanah. Berbagai pilihan memang harus ditentukan setelah melihat situasi dan kondisi secara keseluruhannya.

Tips dan Cara Merawat Koi Dengan Baik Untuk Pemula

Tips dan Cara Merawat Koi Dengan Baik Untuk Pemula

Koi (?, English /ˈkɔɪ/, bahasa Jepang: [koi]) atau secara spesifiknya koi berasal dari 錦鯉?, English /ˈ[unsupported input]/), yang kurang lebih bermakna ikan karper yang bersulam emas atau perak. Di Jepang, koi menjadi semacam simbol cinta dan persahabatan. Ini karena koi merupakan homofon untuk kata lain yang juga bermakna kasih sayang atau cinta. Ikan Koi adalah sejenis ikan yang termasuk ikan mas (Cyprinus carpio) yang mempunyai ornamen yang sangat indah dan jinak. Koi biasanya dipelihara sebagai hiasan dengan tujuan keindahkan dan keberuntungan di dalam rumah dan luar rumah (kolam koi atau taman air, karena ikan koi dipercaya membawa keberuntungan. Karena ikan koi sangat dekat berkerabat dengan ikan mas, dan oleh karena itu di Indonesia banyak orang menyebutnya ikan mas koi.  Jenis ikan koi dibedakan tergantung dari warnanya, polanya, dan ukurannya. Beberapa unsur warnanya adalah putih, hitam, merah, kuning, biru, dan krem. Jenis koi paling dikenal adalah jenis ''Gosanke'', yang terdiri dari Kohaku, Taisho Sanshoku, and Showa Sanshoku. Berikut cara merawat ikan koi :